Buku referensi “Pengantar Ilmu Ekonomi” mengajak pembaca membahas dunia ekonomi modern. Dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami, buku ini membahas teori ekonomi mikro dan makro serta mengaitkannya dengan aplikasi praktis dalam kehidupan sehari-hari. Setiap bab dilengkapi dengan studi kasus aktual, memberikan pemahaman yang mendalam terhadap kompleksitas fenomena ekonomi.

Karya Dr. Muhammad Ilham Riyadh, S.P., M.Si.

Ratnawita, S.E., M.M.

Fuad Zainuddin, M.E.

Al Muhtadin, S.E., M.E.

ISBN 978-623-09-8479-2
Penerbit PT Media Penerbit Indonesia
Halaman iv + 204
Harga 85.000