Buku referensi “Industri 4.0: Bagaimana Merevolusi Bisnis Anda” merupakan panduan komprehensif yang membahas esensi perubahan yang diakibatkan oleh transformasi digital, mulai dari konektivitas yang tidak terbatas melalui Internet of Things (IoT) hingga kecerdasan buatan (AI) yang semakin memainkan peran kunci dalam pengambilan keputusan bisnis.

Karya Ahmad Arwani R, ST, MM, CSCP, CXA, DCX, CMT, MM, DBA (Cand)
ISBN 978-623-09-9166-0
Penerbit PT Media Penerbit Indonesia
Halaman iii + 160
Harga 85.000