Buku referensi “Ilmu Ekonomi untuk Pembangunan Perikanan Berkelanjutan” ini membahas hubungan erat antara ekonomi, lingkungan, dan pengelolaan sumber daya perikanan. Dengan pendekatan berbasis ilmu ekonomi, buku referensi ini menjelaskan bagaimana prinsip-prinsip ekonomi dapat diterapkan untuk menjaga keseimbangan antara pemanfaatan sumber daya perikanan dan kelestarian lingkungan, terutama di era modern yang penuh dengan tantangan global.
Karya | Kristina Haryati, M.Si.
Desilina Arif, A.Pi., M.Si. Melisa Christine Masengi, S.Pi., M.Si. Eko Indra Wahyuni, S.E., M.Si. |
Penerbit
ISBN |
PT Media Penerbit Indonesia
978-634-7012-66-1 |
Halaman | IV+ 209 |
Harga | 95.000 |
Reviews
There are no reviews yet.