Buku referensi “Resolusi Konflik Sebuah Pendekatan Lokal” ini membahas analisis mendalam tentang bagaimana konflik dapat dikelola dan diselesaikan melalui pendekatan yang berfokus pada kearifan lokal. Konflik adalah bagian yang tidak terpisahkan dari interaksi manusia, namun pendekatan yang tepat dapat mengubah potensi destruktifnya menjadi peluang untuk perubahan positif dan pembangunan sosial.

Karya Irjen Pol M. Agung Budijono, S.I.K., M.Si.

Kombespol Andreas Wayan Wisaksono, S.I.K.

Dr. Kusnida Indrajaya, M.Si.

Dr. Tri Siswanti

Penerbit

ISBN

PT Media Penerbit Indonesia

978-623-8702-59-6

Halaman  IV+ 212
Harga 95.000