Buku ajar “Teori Administrasi Publik” ini membahas berbagai teori yang mendasari bidang administrasi publik, mulai dari konsep klasik hingga perkembangan teori-teori kontemporer. Buku ajar ini disusun untuk memberikan landasan teoretis bagi para mahasiswa, akademisi, dan praktisi yang tertarik dalam kajian administrasi publik. Buku ajar ini membahas teori organisasi, birokrasi, manajemen publik, serta pendekatan-pendekatan baru dalam tata kelola publik seperti governance, kebijakan publik, dan administrasi berbasis kinerja.

Karya Dr. Ir. Abdul Nadjib,.MM

Khairunnas, S.IP.,M.I. Pol

Penerbit

ISBN

PT Media Penerbit Indonesia

978-634-7012-20-3

Halaman XII + 236
Harga 95.000