Buku Ajar “Filsafat Ilmu” ini mebahas berbagai konsep utama dalam filsafat ilmu, seperti ontologi, epistemologi, dan aksiologi, serta implikasinya dalam perkembangan ilmu pengetahuan. Setiap bab dalam buku ajar ini disusun secara sistematis, mulai dari pengantar tentang filsafat ilmu, sejarah perkembangan pemikiran filosofis.

Karya Dr. Syahril Ramadhan, S.I.P., M.Si.
Penerbit

ISBN

PT Media Penerbit Indonesia

978-623-8649-94-5

Halaman XII + 228
Harga 85.000